MENGENAL DRIVER KOMPUTER


     Malam agan agan ini gue mau kasih tau tentang DRIVER yg mungkin kalian pernah denger tapi tidak tau apa sih fungsi dan maksud adanya driver tersebut 
langsung aja capcusss :ppp

a. Definisi DRIVER

=> DRIVER adalah Suatu file yang berextensi .inf yang fungsinya untuk membuat hardware yang kita pasang dapat berjalan atau bekerja.
  • Driver adalah Software yg dipakai untuk menjalankan Hardware
  • DRIVER adalah perangkat lunak yang berfungsi sebagai penghubung antara system operasi dengan perangkat keras agar dapat menjalankan fungsinya.
Hardware tanpa Driver diibaratkan kendaraan tanpa pengemudi maka kendaraan tersebut tidak dapat berjalan.

b. Bagaimana cara menggunakan Driver ?
  • Instal program driver yang kita punya, atau
  • Masukan CD driver ke CD/DVD room lalu ikuti saja petunjuk yang di berikan CD tersebut.
c. Bagaimanacara Download Driver ?
  • Cari di search engine (google, yahoo, dll)
  • Browse di web pembuat driver tersebut.
d. Contoh hardware yang membutuhkanDriver ?
  • Printer
  • Motherboard
  • VGA Card
  • Sound Card
  • Modem
  • DLL

0 komentar:

Posting Komentar